Laptah Hiv 2020 [PDF]

  • 0 0 0
  • Gefällt Ihnen dieses papier und der download? Sie können Ihre eigene PDF-Datei in wenigen Minuten kostenlos online veröffentlichen! Anmelden
Datei wird geladen, bitte warten...
Zitiervorschau

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS TAHUN 2020

UPTD PUSKESMAS CIASEM KECAMATAN CIASEM KABUPATEN CIASEM TAHUN 2020

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 1

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmatnya, sehingga penyusunan laporan Tahunan ini dapat diselesaikan dengan baik. Laporan Tahunan Kesehatan Anak UPTD Puskesmas

Ciasem

Kecamatan

Ciasem Tahun 2020 disusun melalui proses pengumpulan data dari lintas program. Kemudian diolah, dianalisis dan disajikan melalui metode narasi deskriptip mencakup Pendahuluan, Gambaran Umum, Cakupan Hasil Program, Masalah yang dihadapi, Kesimpulan dan saran serta sebagai bahan untuk Planing OF Action (POA) tahun 2021. Kami menyadari bahwa penyusunan Laporan Tahunan Puskesmas ini masih jauh dari sempurna, oleh sebab itu kami senantiasa mengharapkan petunjuk, saran serta kritik yang sifatnya membangun dari semua pihak  guna kesempurnaan buku Laporan Tahunan ini.               Kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan Laporan Tahunan Puskesmas ini, kami ucapkan terima kasih dan semoga buku Laporan Tahunan UPTD Puskesmas Ciasem Kecamatan Ciasem Tahun 2020  ini bermanfaat bagi kita semua. .

Ciasem, Januari 2021 Petugas HIV/IMS

Samsul Arif,Skep.Ners.MM NIP. 19811120 201411 1 001

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 2

BAB I PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG Puskesmas

merupakan

suatu

organisasi

kesehatan

fungsional

yang

merupakan pusat pengembangan kesehatan masyarakat, yang juga membina peran serta masyarakat dan memberikan pelayanan secara menyeluruh dan terpadu kepada masyarakat diwilayah kerja melalui upaya kesehatan wajib dan upaya kesehatan pengenbangan ( Depkes RI,1991). Salah satu upaya pengembangan yang dilaksanakan di puskesmas adalah Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) termasuk dalam program Kesehatan Anak,yang merupakan upaya pembinaan dan pengembangan kebiasaan hidup sehat yang dilakukan secara terpadu melalui Program Pendidikan dan Kesehatan disekolah serta usaha –usaha yang dilakukan dalam rangka pembinaan dan pemeliharan kesehatan dilingkungan tersebut, Pembinaan,pembangunan dan pengembangan kesehatan siswa melalui Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) merupakan salah satu strategi dalam meningkatkan derajat kesehatan masyarakat.Pelayanan kesehatan di sekolah lebih mengutamakan upaya peningkatan

kesehatan (promotif) dan upaya pencegahan penyakit(preventif)

sebagai dasar untuk membentuk sumber daya manusia yang sehat baik secara fisik,mental,dan sosial, Dalam pelaksanaan Program Usaha Kesehatan Sekolah , prinsip pengelolaan yang digunakan diantaranya mengikutseratakan peran aktif masyarakat sekolah,kegiatan terintegrasi,melakasanakan rujukan serta kerjasamatim di Tk.Puskesmas sangat diperlukan untuk mendukung pelaksanaan program. B. PENGERTIAN PUSKESMAS PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT yang selanjutnya disebut PUSKESMAS adalah fasilitas pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat dan

upaya kesehatan perseorangan tingkat pertama, dengan lebih

mengutamakan upaya promotif dan preventif, untuk mencapai derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya di wilayah kerjanya. Upaya Kesehatan

Masyarakat yang selanjutnya

disingkat UKM adalah

setiap kegiatan untuk memelihara dan meningkatkan kesehatan serta mencegah dan menanggulangi timbulnya masalah kesehatan dengan sasaran Keluarga, Kelompok dan Masyarakat. Upaya Kesehatan Perseorangan yang selanjutnya disingkat UKP adalah suatu kegiatan dan atau serangkaian kegiatan pelayanan kesehatan yang ditujukan untuk peningkatan, pencegahan, penyembuhan penyakit, pengurangan penderitaan akibat penyakit dan memulihkan Kesehatan Perseorangan.

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 3

Sistem

Rujukan adalah

penyelenggaraan

pelayanan

kesehatan

yang

mengatur pelimpahan tugas dan tanggungjawab pelayanan kesehatan secara timbal balik baik Vertikal maupun Horisontal. Pelayanan Kesehatan adalah upaya yang diberikan oleh Puskesmas kepada masyarakat, mencakup perencanaan, pelaksanaan, evaluasi, pencatatan, pelaporan, dan dituangkan dalam suatu sistem. C. FUNGSI PUSKESMAS Puskesmas diharapkan dapat bertindak sebagai motivator, fasilitator dan turut serta memantau terselenggaranya proses pembangunan di wilayah kerjanya agar berdampak positif terhadap kesehatan masyarakat di wilayah kerjanya. Upaya pelayanan yang diselenggarakan meliputi : 1. Pelayanan kesehatan masyarakat yang lebih mengutamakan pelayanan promotif dan preventif, dengan kelompok masyarakat serta sebagian besar diselenggarakan bersama masyarakat yang bertempat tinggal di wilayah kerja puskesmas. 2. Pelayanan medik dasar yang lebih mengutamakan pelayanan,kuratif dan rehabilitatif dengan pendekatan individu dan keluarga pada umumnya melalui upaya rawat jalan dan rujukan ( Depkes RI, 2007). Fungsi dari Puskesmas adalah: 1,

Sebagai pusat pembangunan kesehatan masyarakat di wilayah kerjanya. 

2.

Membina peran serta masyarakat di wilayah kerjanya dalam rangka meningkatkan

kemampuan untuk hidup sehat.  3.

Memberikan pelayanan kesehatan secara menyeluruh dan terpadu kepada

masyarakat di wilayah kerjanya. D. VISI DAN MISI PUSKESMAS Visi UPTD Puskesmas

Ciasem Kec. Ciasem adalah “Terwujudnya

Puskesmas BERSERI (Bersih, Sehat, Efektif, Responsif dan Inovatif)”. Sedangkan Misi UPTD Puskesmas Ciasem Kec. Ciasem adalah : −

Menggerkan masyarakat dalam bidang pembangunan berwawasan kesehatan.



Menggalang kemitraan dengan berbagai pihak dalam mewujudkan masyarakant Ciasem SEHAT.



Memberikan pelayanan kesehatan pada masyarakan sesuai dengan tata nilai. Tata Nilai UPTD Puskesmas Ciasem Kec. Ciasem adalah “SEHAT” :



S : Santun



E : Empati



H : Handal



A : Akuntable



T : Teladan dalam memberikan pelayanan Motto UPTD Puskesmas

Ciasem Kec. Ciasem adalah “Kepuasan Anda

Kebahagiaan Kami” LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 4

E. TUJUAN PENYUSUNAN LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS TAHUN 2020 1. TUJUAN UMUM −

Mengidentifikasi apa saja yang harus dilakukan



Menguji dan membuktikan bahwa sasaran dapat dicapai,adanya kemampuan untuk mencapai sasaran, dan sumber daya yang dibutuhkan dapat diperoleh.



Berperan sebagai media komunikasi

2. TUJUAN KHUSUS −

Situasi Wilayah Kerja, Prilaku Kesehatan masyarakat, dan Lembaga Bersumber Daya Masyarakat yang ada di wilayah UPTD Puskesmas Ciasem.



Mengidentifikasi

permasalahan



permasalahan

yang

ada

di

wilayah

Menganalisis kerja UPTD Puskesmas Ciasem, kemudian membuat urutan prioritas masalah yang akan diselesaikan secara bersama-sama bersama lintas program ataupun lintas sektoral. −

Menganalisis hambatan, yaitu menganalisis kemungkinan hambatan yang akan mempengaruhi pencapaian tujuan kegiatan yang akan dilaksanakan meliputi hambatan internal dan hambatan eksternal.



Menyusun Kegiatan Intervensi berupa program kesehatan bersama-sama lintas program dan lintas sektor untuk mengatasi permasalahan yang ada.



Mengetahui program-program prioritas apa saja yang akan dilaksanakan oleh UPTD Puskesmas Ciasem dalam mengatasi permasalahan kesehatan di masyarakat satu atau dua tahun kedepan.



Perhitungan Anggaran, yaitu melakukan perhitungan kebutuhan anggaran kegiatan yang direncanakan.

F. MANFAAT PENYUSUNAN LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS TAHUN 2020 −

Dapat memberikan petunjuk untuk menyelenggarakan upaya kesehatan secara efektif dan efisien demi mencapai tujuan yang telah di tetapkan.



Memudahkan pengawasan dan pertanggungjawaban.



Dapat mempertimbangkan hambatan,dukungan,dan potensi yang ada.

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 5

BAB II ANALISA SITUASI A. KONDISI UMUM 1. GEOGRAFI Kecamatan Ciasem di bagi 2 Wilayah kerja Puskesmas yaitu UPTD Puskesmas Ciasem dan UPTD Puskesmas Jatibaru. UPTD Puskesmas Ciasem Kec. Ciasem terletak di Kecamatan Ciasem Kabupaten Subang dan mempunyai luas Wilayah 7.184 Ha, Dimana keadaan daerah sebagian besar terdiri dari persawahan yang merupakan andalan utama penduduk dalam mencari nafkah disamping berdagang, Jalur Pantura Jawa melintas wilayah Ciasem ini, sehingga berdampak pada tingginya Mobilitas penduduk yang akhirnya berdampak pula pada cepatnya perubahan sosial ekonomi dan budaya. Wilayah Kerja Puskesmas Ciasem meliputi 6 Desa, dari 9 Desa Wilayah Kecamatan Ciasem yaitu : 1) Desa Sukamandijaya

4) Desa Ciasem Baru

2) Desa Ciasem Girang

5) Desa Pinangsari

3) Desa Ciasem Tengah

6) Desa Sukahaji

Batas kerja UPTD Puskesmas Ciasem Kec. Ciasem adalah sebagai berikut : Sebelah utara

: Kecamatan Blanakan

Sebelah Timur

: Wilayah Kerja Puskesmas Jatibaru

Sebelah Selatan

: Kecamatan Purwadadi dan Kecamatan Patokbeusi

Sebelah Barat

: Kecamatan Patokbeusi dan Kabupaten Karawang PETA WILAYAH KERJA UPTD PUSKESMAS CIASEM KEC. CIASEM Kecamatan Ciasem Kabupaten Subang

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 6

Kondisi Wilayah Kerja Puskesmas CIasem s/d Desember 2020

NO

Nama Desa

Jumlah

Jarak Ke

Rata-rata Waktu

Kondisi

RT/RW

Puskesmas

Tempuh

Jangkauan

1.

Ciasem Girang

41/12

0-2 KM

10 Menit

Mudah

2.

Sukamandi Jaya

43/30

1-4 KM

15 Menit

Mudah

3.

Ciasem Tengah

29/9

4-7 KM

30 Menit

Mudah

4.

Ciasem baru

24/7

3-6 KM

35 Menit

Mudah

5.

Pinangsari

42/16

10-15 KM

50 Menit

Agak Sulit

6.

Sukahaji

42/13

12-17 KM

60 Menit

Agak Sulit

Jumlah

221/77

Sumber data : Puskesmas Ciasem, 2019 Berdasarkan pada data table diatas dapat dilihat bahwa kondisi wilayah kerja Puskesmas berdasarkan jarak dan waktu adalah Desa Sukahaji mempunyai jarak dan waktu tempuh paling lama, sedangkan Desa Ciasem Girang adalah desa dengan jarak dan waktu tempuh paling dekat dan mudah dijangkau. 2.1.

KONDISI DEMOGRAFI a). Jumlah Penduduk NO

JUMLAH PENDUDUK NAMA DESA

JUMLAH KK 7.014

LAKI-LAKI

PEREMPUAN

JUMLAH

15.504

18.144

33.648

6.331

5.745

12.076

6.777

6.764

13.541

1.

Sukamandi Jaya

2.

Ciasem Girang

3.991

3.

Ciasem Tengah

3.447

4.

Ciasem Baru

3.526

6.083

6.383

12.466

5.

Pinangsari

2.964

4.012

4.114

8.126

6.

Sukahaji

2.880

4.361

4.483

8.844

Jumlah

23.822

43.068

45.633

88.701

Sumber data : Puskesmas Ciasem, 2020

b). Mata Pencaharian Penduduk No 1.

Jenis Mata Pencaharian Tani

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Jumlah 13.023 Jiwa

Page 7

2.

Pedagang

4.886 Jiwa

3.

PNS / ABRI

4.

Swasta

844 Jiwa 9.869 Jiwa

Sumber data : Puskesmas Ciasem, 2019 Berdasarkan

data

Mata Pencaharian

Penduduk,

jumlah

mata

pencaharian dan pekerja terbanyak yaitu sebagai Tani. c). Agama No

Agama

1.

Islam

2.

Kristen Jumlah

Jumlah Penduduk 88.257 444 88.701

Sumber data : Puskesmas Ciasem, 2019 Penduduk Kecamatan Ciasem mayoritas memeluk agama Islam sebanyak 99,5 %, tetepi sebagian ada yang beragama Kristen sebanyak 0,5 %. 2.2.

SUMBER DAYA KESEHATAN Tenaga yang ada di UPTD Puskesmas Ciasem Kec. Ciasem berjumlah 84 orang terdiri dari : Jenis Kepegawaian No

Tenaga

Ket

PTT/ PNS

Sukwan Kontrak

1.

Kepala Puskesmas

1

-

-

2.

Kasubag TU

1

-

-

3.

Dokter Puskesmas

2

-

-

4.

Dokter Gigi

1

-

-

5.

Bidan

16

-

10

6.

Perawat

15

1

14

7.

Perawat Gigi

1

-

1

8.

Petugas Gizi

1

-

-

9.

Sanitarian

2

-

-

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 8

10.

PetugasObat

1

-

-

11.

Petugas Administrasi

4

-

2

12.

Akuntansi

-

1

-

13.

Petugas Lab

1

-

-

14.

Promkes

-

1

-

15.

Sarjana Keseharan Masyarakat (SKM)

1

-

-

16.

Operator Komputer

-

-

3

17.

Supir Ambulan

-

-

1

18.

OB

-

-

2

19.

Jaga Malam

-

-

1

47

3

34

JUMLAH

2.3.

LINGKUNGAN SOSIAL, EKONOMI DAN BUDAYA -

Meningkatkan perilaku hidup dengan menghayati dan mengamalkan Pancasila.

-

Meningkatkan kesetiakawanan sosial dan kegotong royongan.

-

Meningkatkan derajat kesehatan membiasakan hidup berencana dalam semua aspek kehidupan dan perencanaan ekonomi keluarga dengan membiasakan menabung.

1.

Data Dasar Program Kesehatan Anak NO.

URAIAN

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

SEKOLAH Page 9

1.

Jumlah sekolah

2.

Jumlah murid

TK/RA

SD/MI

SMP/MTS

SMA

PONPES

45

47

11

14

2

1467

1.417

1.350

1.557

568

-

5

3

4

-

-

10

3

4

-

-

30

30

40

-

-

-

30

40

-

Jumlah sekolah yang

3.

memiliki ruang uks Jumlah sekolah yang

4.

mempunyai kader kesehatan

5.

Jumlah kader UKS Jumlah kader kesehatan

6.

remaja

B. CAPAIAN PROGRAM KESEHATAN KESEHATAN ANAK TAHUN 2020 1. DERAJAT KESEHATAN Kegiatan yang dilaksanakan Program Kesehatan Anak UPTD Puskesmas Ciasem Kec. Ciasem pada tahun 2020 : − Pemantauan SDIDTK anak usia prasekolah di 27 PAUD dan 18 TK/RA. − Penjaringan kesehatan anak siswa sekolah kelas 1,7 dan 10 dengan jumlah 47 Sekolah Dasar, 11 SMP, dan 14 SMA − Penyuluhan tentang kesehatan remaja dan kampanye

Fe Rematri

serta

pemberian tablet tambah darah di SMP dan SMA. − Sosialisasi

tentang

kegiatan UKS di pertemuan LOKBUL dan LOKMIN

Tk,Kecamatan. − Meningkatkan kerjasama lintas sektor terutama dengan TP UKS KECAMATAN dan UPTD PENDIDIKAN untuk pembinaan sekolah sehat . − Meningkatkan kerjasama lintas program dalam meningkatkan cakupan program UKS. − Melaksanakan orientasi pengenalan PKPR dan pembentukan KKR di SMP dan SMA. − Melaksanakan kegiatan Orientasi DOKCIL − Melakukan seleksi DOKCIL Tk.puskesmas untuk perwakilan perlombaan DOKCIL Tk.Kabupaten

2. CAPAIAN PROGRAM TABEL 2.1 No

Indikator

1.

Jumlah sekolah yang melaksanakan

Hasil Cakupan Tahun 2020 Target Cakupan Kesenjangan 72 72

penjaringan

(100%)

kesehatan

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

anak

(100%)

Page 10

2.

sekolah kelas 1,7 &10 Jumlah siswa kelas 1 SD yang

1417

1388

-29

3.

diperiksa penjaringan kesehatan Jumlah siswa kelas 1 SMP yang

(100%) 1350

(97,95%) 1301

(2,04%) -49

4.

diperiksa penjaringan kesehatan Jumlah siswa kelas 1 SMA yang

(100%) 1557

(96,37%) 1475

(3,62%) -82

(100%)

(94,73%)

(5,26%)

5.

diperiksa penjaringan kesehatan Penyuluhan dan kampanye Fe

25

25

-

Rematri di sekolah

3. DATA CAKUPAN UPAYA KESEHATAN PENGEMBANGAN KESEHATAN ANAK a. Cakupan sekolah yang melaksanakan penjaringan kesehatan tahun 2017 s/d tahun 2019 50 40 30

SD

20

SMP SMA

10 0 2017

2018

2019

Analisa masalah : Dari tahun 2017 s/d tahun 2019 cakupan sekolah yang melaksanakan penjaringan kesehatan sudah mencapai target 100 %.

b. Cakupan jumlah siswa sekolah yang terjaring kegiatan penjaringan kesehatan tahun 2017 s/d tahun 2019.

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 11

1600 1400 1200 1000 800 600 400 200 0

SD SMP

\

SMA

2017

2018

2019

KET : -

Tahun 2017 : Jumlah siswa sd kelas 1 : 1403 Jumlah siswa smp kelas 7 : 1227 Jumlah siswa sma kelas 10 : 1317

-

Tahun 2018 : Jumlah siswa sd kelas 1 : 1299 Jumlah siswa smp kelas 7 : 1290 Jumlah siswa sma kelas 10 : 1395

-

Tahun 2019 : Jumlah siswa sd kelas 1 : 1388 Jumlah siswa smp kelas 7 : 1301 Jumlah siswa sma kelas 10 : 1475

Analisa masalah : Dari data grafik di atas dapat disimpulkan bahwa cakupan jumlah siswa yang terjaring dari tahun 2017 s/d tahun 2019 untuk siswa SD, SMP dan SMA belum mencapai target 100%.

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 12

BAB III IDENTIFIKASI DAN RUMUSAN MASALAH A. IDENTIFIKASI MASALAH (UKM PENGEMBANGAN PROGRAM P2P HIV/IMS TAHUN 2020) NO

UPAYA

TARGET

PENCAPAIAN

1.

2.

3.

4.

5.

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 13

MASALAH

B. PENETAPAN URUTAN PRIORITAS MASALAH NO

MASALAH

U

1. 2. 3. 4.

C. PERUMUSAN MASALAH DAN AKAR PENYEBAB MASALAH

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 14

S

G

TOTAL

MANUSIA METODE pelaksanaan kegiatan belum tertib

DE koordinasi petugas dan sekolah belum maksimal

siswa sekolah masih ada yang tidak masuk saat penjaringan

jumlah petugas/tim penjaringan masih terbatas

Cakupan Sekolah (SD/MI/ sederajat) yang melaksanakan Penjaringan Kesehatan (kelas 1) sudah mencapai target yang tersebar di wilayah kerja UPTD

keterlambatan informasi jadwal kegiatan ke sekolah

SARANA

Pencaiaran dana BOK tidak sesuai jadwal

DANA LINGKUNGAN

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 15

akses jalan menuju sekolah masih ada yang sulit di lalui

Puskesmas Ciasem TH 2019.

MANUSIA

METODE pelaksanaan kegiatan belum tertib

koordinasi petugas dan sekolah belum maksimal

siswa sekolah masih ada yang tidak masuk saat penjaringan

jumlah petugas/tim penjaringan masih terbatas

Cakupan Sekolah (SMP/MTS/sederajat) yang melaksanakan Penjaringan Kesehatan (kelas 7) sudah mencapai target yang tersebar di wilayah kerja UPTD

keterlambatan informasi jadwal kegiatan ke sekolah

SARANA

Pencaiaran dana BOK tidak sesuai jadwal

DANA LINGKUNGAN

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 16

akses jalan menuju sekolah masih ada yang sulit di lalui

Puskesmas Ciasem TH 2019

MANUSIA

METODE

koordinasi petugas dan sekolah belum maksimal

pelaksanaan kegiatan belum tertib

siswa sekolah masih ada yang tidak masuk saat penjaringan

jumlah petugas/tim penjaringan masih terbatas

Cakupan Sekolah (SMA/MA/ sederajat) yang melaksanakan Penjaringan Kesehatan ( kelas 10) sudah mencapai target yang tersebar di wilayah kerja

keterlambatan informasi jadwal kegiatan ke sekolah

SARANA

Pencaiaran dana BOK tidak sesuai jadwal

DANA LINGKUNGAN

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 17

akses jalan menuju sekolah masih ada yang sulit di lalui

UPTD Puskesmas Ciasem TH 2019

MANUSIA METODE pelaksanaan kegiatan belum tertib

DE koordinasi linsek dan linprog belum maksimal

Petugas belum terlatih

Petugas belum terlatih KHA

Adanya Kesenjangan Cakupan Pelayanan Puskesmas Ramah Anak sebesar 9,5% dari target 60% dengan pencapaian 50,5% di wilayah kerja UPTD Puskesmas Ciasem TH 2019.

Belum tersedianya toilet anak / anak penyandang disabilitas

SARANA

Pencaiaran dana BOK tidak sesuai jadwal

DANA LINGKUNGAN

D. PENETAPAN PEMECAHAN MASALAH

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 18

NO 1.

PRIORITAS MASALAH Cakupan

Sekolah

(SD/MI/sederajat)

yang

melaksanakan Penjaringan

Kesehatan

(kelas 1) sudah mencapai target yang tersebar di wilayah

kerja

UPTD

Puskesmas Ciasem TH 2019 2.

Sekolah

(SMP/MTS/sederajat) melaksanakan

Penjaringan

Kesehatan

(kelas 7) sudah mencapai target yang tersebar di wilayah

kerja

UPTD

Puskesmas Ciasem TH 2019

- jumlah petugas/tim penjaringan masih terbatas

MASALAH - merencanakan kegiatan

- siswa sekolah masih ada yang tidak masuk saat penjaringan - pelaksanaan kegiatan belum tertib koordinasi

- keterlambatan informasi jadwal kegiatan ke

siswa kelas 1 dengan

siswa kelas 1 dengan

penambahan jumlah petugas

penambahan jumlah petugas.

pelaksanaan kegiatan - koordinasi petugas dengan sekolah belum

panduan teknis penjaringan - sosialisasi kegiatan penjaringan - merencanakan kegiatan

penjaringan kesehatan anak

penjaringan kesehatan anak

siswa kelas 7 dengan

siswa kelas 7 dengan

penambahan jumlah petugas

penambahan jumlah petugas. - pengajuan kit UKS

- pengajuan buku rapot kesehatan

- pengajuan buku raport

sekolah

anak siswa & panduan teknis

kesehataan anak siswa &

penjaringan

panduan teknis penjaringan

- sosialisasi kegiatan penjaringan dan teknisnya oleh petugas

- kit UKS belum ada - buku rapot kesehatan anak belum ada

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

penjaringan

- pengajuan kit UKS

- keterlambatan informasi jadwal kegiatan ke - buku panduan terbatas

kesehataan anak siswa &

- merencanakan kegiatan

- siswa masih ada yang absen/tidak masuk saat

- pelaksanaan kegiatan belum tertib

- pengajuan buku raport

dan teknisnya oleh petugas

- jumlah petugas/tim penjaringan masih terbatas

maksimal

- pengajuan kit UKS

anak siswa & panduan teknis - sosialisasi kegiatan penjaringan

sekolah

TERPILIH - merencanakan kegiatan penjaringan kesehatan anak

- akses jalan menuju sekolah masih ada yang sulit di - pengajuan buku rapot kesehatan lalui

PEMECAHAN MASALAH

penjaringan kesehatan anak

- pengajuan kit UKS

petugas dan sekolah belum maksimal

- jumlah SD/MI banyak.

Cakupan yang

ALTERNATIF PEMECAHAN

PENYEBAB MASALAH

Page 19

- sosialisasi kegiatan penjaringan

3.

Cakupan

Sekolah

(SMA/MA/ yang

sederajat) melaksanakan

Penjaringan (

kelas

mencapai

Kesehatan 10) target

sudah yang

tersebar di wilayah kerja UPTD

- jumlah petugas/tim penjaringan masih terbatas - siswa masih ada yang absen/tidak masuk saat pelaksanaan kegiatan - koordinasi petugas dengan sekolah belum maksimal - pelaksanaan kegiatan belum tertib

Adanya Cakupan

Kesenjangan Pelayanan

Puskesmas Ramah Anak sebesar 9,5% dari target

siswa kelas 10 dengan

siswa kelas 10 dengan

penambahan jumlah petugas

penambahan jumlah petugas. - pengajuan buku raport

anak siswa & panduan teknis

kesehataan anak siswa &

penjaringan

panduan teknis penjaringan

- sosialisasi kegiatan penjaringan

- sosialisasi kegiatan penjaringan

dan teknisnya oleh petugas

- buku rapot kesehatan anak belum ada - Petugas belum terlatih KHA -

koordinasi linsek dan linprog belum maksimal

-

Belum tersedianya toilet anak / anak

-

Pengajuan pelatihan KHA

-

Pengajuan pelatihan KHA

-

Pengajuan toilet anak / anak

-

Pengajuan toilet anak / anak

penyandang disabilitas -

penyandang disabilitas

Koordinasi Lintas Sektor dan

penyandang disabilitas -

Lintas Program

60% dengan pencapaian

-

50,5% di wilayah kerja UPTD

penjaringan kesehatan anak

- pengajuan buku rapot kesehatan

- kit UKS belum ada 4.

penjaringan kesehatan anak

- pengajuan kit UKS

sekolah - buku panduan terbatas

- merencanakan kegiatan

- pengajuan kit UKS

- keterlambatan informasi jadwal kegiatan ke

Puskesmas

Ciasem TH 2019

- merencanakan kegiatan

sosialisasi kegiatan penjaringan

Koordinasi Lintas Sektor dan Lintas Program

-

sosialisasi kegiatan penjaringan

Puskesmas

Ciasem TH 2019

BAB IV RENCANA USULAN KEGIATAN (RUK) PROGRAM P2P HIV/IMS TAHUN 2020 N

UP

KEGIATAN

TUJUAN

SASARA

TA

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

PEN

KEBUTU

MITRA

WAKTU

KEBUTUHAN ANGGARAN

Page 20

INDIKA

SUM

K

O

1  1 .

 

   2

3

AY A KE SE HA TA N

2

N

 3

 4

5

RG ET SA SA RA N

ANG GUN G JAW AB

HAN SUMBE R DAYA

6

7

8

KERJA

9

PELAKSANA AN & TEMPAT PELAKSANA AN BULA LOK N/TRI ASI WUL AN/T AHUN

10

11

TOR KINER JA JENIS BELAN JA

RINCIAN / VOLUME

JUMLAH

12

13

14

DE TEK SI DIN I & PE NE MU AN KA SUS HIV /AI DS

Mobile Klinik Penapisan IMS/HIV/A IDS bagi kelompok resiko tinggi

Mobile Klinik Penapisan IMS/HIV/A IDS pada kelompok populasi khusus

Transp ort Petug as

3 o r g

x 6

PE NC EG AH

Sosialisasi dan pembentuk an WAPA

Transp ort Petuga s

4 o r g

x 1

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Transp ort Petug as

Page 21

3 o r g

x 2

lok

x 6 k l

x

25.000

= Rp

900.000

BER BIAY A

ET

15

16

17

100 % sosiali sasi tercap ai

BOK

 

 

 

 

 

 

 

x

25.000

= Rp

1.800.000

100 % sosiali sasi tercap ai

BOK

k x 3 h x l r

90000

= Rp

1.080.000

100 % sosiali sasi tercap ai

BOK

de sa

  4 k l

AN PE NY AKI T DA N PE NG EN DA LIA N FA KT OR RES IKO

Bimbin gan Teknis WAPA dari kabupa ten

Makan bimbi ngan

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 22

3 o 5 r g

x 1

k x 3 h x l r

35000

= Rp

3.675.000

100 % sosiali sasi tercap ai

BOK

4

Pengiriman sampel VL ke Laboratori um Satelit

Snack Bimbin gan Teknis WAPA

3 o 5 r g

x 1

k x 3 h x l r

15000

= Rp

1.575.000

100 % sosiali sasi tercap ai

BOK

transp ort Pesert a WAFA

5 o r g

x 6

d   1 k e l s a

x

25000

= Rp

2.250.000

100 % sosiali sasi tercap ai

BOK

Transp ort Petug as

1 P e t

x 12

k   1 h x l r

90000

= Rp

1.080.000

100 % sosiali sasi tercap ai

BOK

12.360.000 Rp.

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 23

BAB V PENUTUP A.

KESIMPULAN Dari hasil pembahasan ini,dapat diketahui bahwa kegiatan Program Kesehatan Anak

tahun 2020 belum semua mencapai target 100 %,dan untuk kegiatan yang belum tercapai tertuang dalam perumusan masalah yang berikutnya sudah tertera dalam penyusunan RUK Tahun 2020. Diharapkan untuk tahun berikutnya kegiatan serupa dapat terlaksana dengan baik dan mencapai target 100%. B.

SARAN Peran serta pihak Dinas Kesehatan Kabupaten

sebagai pihak yang menyediakan

sarana dan prasarana perlu ditingkatkan lagi.Selain itudibutuhkan dukungan dan kerjasama dari pihak Sekolah dan Dinas Pendidikan maupun TP UKS Kecamatan untuk peningkatan serta keberhasilan Program Kesehatan Anak.

LAPORAN TAHUNAN PROGRAM P2P HIV/IMS

Page 24