28 0 64KB
BAB III PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN A. Bidang Kerja
Dalam kegiatan PKL, praktikan di tempatkan pada Bagian Pelayanan khususnya bagian Jaminan Kecelakaan Kerja. Praktikan bertugas membantuk dalam kegiatan kerja yang dalam bagian tersebut, khususnya pada pekerjaan yang berhubungan dengan administrasi perkantoran. Adapun bidang pekerjaan yang Praktikan lakukan selama melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL) adalah: 1. Bidang Pelayanan 1.1.Memberikan informasi mengenai JAMSOSTEK. 1.2.Menerima data-data karyawan yang masuk maupun keluar
JAMSOSTEK. 1.3.Menerima telpon yang masuk 2. Bidang Komputerisasi 2.1.Memasukkan data-data peserta JAMSOSTEK 2.2.Memeriksa saldo peserta JAMSOSTEK 3. Bidang Pengelolaan Arsip 3.1.Mengarsip Dokumen
A. Pelaksanaan Kerja
Sebelum melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL), terlebih dahulu Praktikan dibriefing oleh Pembimbing dan dijelaskan tentang
Profil, kegiatan kerja serta sejarah terbentuknya Perusahaan. Setelah itu, Praktikan diperkenalkan dengan para pegawai di masing-masing bagian dan diberikan arahan tentang tata cara pelaksanaan kerja di Jaminan Sosial Tenaga Kerja. Adapun proses pelaksanaan kerja yang Praktikan lakukan adalah dengan menggunakan sistem kerja yang terstruktur, dimana pekerjaan tersebut diberikan oleh salah seorang pegawai sekaligus menjadi Pembimbing yang telah ditetapkan oleh kepala bagian umum pelayanan. Adapun pekerjaan yang Praktikan lakukan adalah: 1.
Bidang Pelayanan 1.1.Memberikan Informasi Mengenai Jaminan Sosial Tenaga
Kerja (JAMSOSTEK) Pekerjaan ini merupakan pekerjaan yang selalu diberikan di bidang pelayanan. Menginformasikan mengenai hal-hal apa saja yang berkaitan dengan Jamsostek Pekerjaan ini berhubungan dengan komputerisasi. Setiap pekerjaan yang berhubungan dengan komputerisasi diberikan Pembimbing kepada Praktikan, Pembimbing terlebih dahulu memberikan pengarahan tentang pekerjaan tersebut. 1.2.Menerima Data-Data Karyawan Yang Masuk Maupun
Keluar Dari JAMSOSTEK Praktikan bertugas menerima data-data yang masuk ke JAMSOSTEK. 1.3.Menerima Telepon Yang Masuk
Praktikan menerima telepon yang masuk serta memberikan informasi mengenai JAMSOSTEK.
2.
Bidang Komputerisasi 2.1Memasukkan Data-Data Peserta JAMSOSTEK
Praktikan
memasukkan
data-data
peserta
JAMSOSTEK ke dalam komputer. Data yang dimasukkan adalah data kecelakaan kerja. Seperti tempat terjadinya kecelakaan, waktu terjadinya, serta bagian tubuh yang terluka. Setelah memasukkan data tersebut praktikan mencatat nomor agenda yang ada di komputer ke dalam formulir yang telah diserahkan oleh peserta JAMSOSTEK. Selanjutnya praktikan mengeprint laporan yang telah diproses tadi beserta mengeprint jumlah saldo yang telah dikumpulkan oleh peserta JAMSOSTEK. 2.2Memeriksa Saldo Peserta JAMSOSTEK
Praktikan bertugas memberikan informasi mengenai jumlah saldo yang telah diperoleh peserta JAMSOSTEK, syaratnya
dengan
menunjukkan
kartu
peserta
JAMSOSTEK. Pada kegiatan ini tidak dapat diwakilkan oleh orang lain, hanya pemilik Kartu Peserta JAMSOSTEK (KPJ) saja yang dapat melihat jumlah saldonya. 1.
Bidang Pengelolaan Arsip
1.1.Mengarsip Dokumen
Mengarsip dokumen/arsip merupakan salah satu tugas Praktikan selama Praktik Kerja Lapangan (PKL). Tujuannya untuk mengelompokkan nama-nama karyawan berdasarkan perusahaan. Sehingga apabila sewaktu-waktu dibutuhkan dapat mudah dalam mencarinya. Praktikan mengarsip dokumen secara bauk, aman, dan rapi. 1.2.Menggandakan Dokumen
Penggandaan
dukumen
dilakukan
untuk
mengantisipasi apabila ada dokumen yang hilang atau tercecer.
A. Kendala Yang Dihadapi
Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini tidak terlepas dari berbagai macam kesulitan. Adapun kendala-kendala yang Praktikan hadapi adalah: 1. Sulit Beradaptasi
Kendala yang dihadapi oleh praktikan adalah beradaptasi, praktikan tidak terbiasa dengan lingkungan kerja. 2. Kurangnya Pemahaman Mengenai Program JAMSOSTEK
Praktikan di tempatkan di bagian Pelayanan, tentu saja kegiatan yang biasa dilakukan adalah memberikan informasi mengenai program-program yang di tawarkan oleh Instansi.
A. Cara Mengatasi Kendala
Dari kendala yang dihadapi diatas praktikan berusaha untuk mengatasinya. Adapun hal-hal yang dilakukan seperti: 1. Praktikan berusaha menyesuaikan diri dengan lingkungan kerja.
Berusaha untuk bisa bersosialisasi dengan karyawan-karyawan yang ada di instansi tersebut. 2. Praktikan
ditawarkan
mempelajari di
memberikan JAMSOSTEK.
mengenai
JAMSOSTEK
informasi
yang
program-program
sehingga tepat
praktikan
kepada
para
yang dapat peserta